Rabu, 10 Juni 2009

NYANYIAN LANGIT DALAM ANUGERAH

Bb.22
Bila cinta terperangkap dusta
Semua frustasi tak cukup ditangisi
Sebab air mata bukan dewa penolong
Yang membalut luka diatas nestapa
Tapi............
Lupakanlah bahwa cinta pernah ada
Sedang dunia tak selebar permen karet
Yang hanya sebatas mulut mengunyah
Janji-janji itu membuat terbuai
Sumpah-sumpah itu membuat yakin dan percaya
Namun kenyataan tak kunjung datang
Cinta hanyalah ucapan yang manis
Bukti selalu menanti
Sampai dibawa mati.

Tidak ada komentar:

Roro Mendut

Roro Mendut
Bersama Teater Johar Sebagai temenggung Wiroguno

Dalam Kraton Sumenep

Dalam Kraton Sumenep
Kolam Pemandian Putri Kraton Jaman Kerajaan.

ONLINE

PERTEMPURAN SURABAYA DI HOTEL ORANYE

PERTEMPURAN SURABAYA DI HOTEL ORANYE
PENTAS DRAMA SURABAYA SEPANJANG JAMAN

GERAK JALAN TRADISIONAL MAJOKERTO SURABAYA

GERAK JALAN TRADISIONAL MAJOKERTO SURABAYA
FOTO BERSAMA DENGAN PESERTA TANGGAL 14 NOPEMBER 2009

Berlatih drama di Alam Terbuka

Berlatih drama di Alam Terbuka
SMA Negeri 1 Cerme Di Pantai Kenjeran Surabaya